Tas Capucines BB kreasi Nicolas Ghesquière tampil memukau dalam tema LV Broiderie Anglaise untuk koleksi Pre-Fall 2022. Teknik pembuatan terbaik menghadirkan tas berbahan calfskin dengan motif perforasi Monogram disertai detail bordir di tepiannya agar tahan lama. Nuansa warna yang cerah dan LV Initials warna emas memberi kesan menawan.
27 x 18 x 9 cm
(Panjang x Tinggi x Lebar)
(Panjang x Tinggi x Lebar)
- Pink
- Calfskin leather
- Calfskin-leather trim
- Cowhide lining
- Hardware berwarna gold
- Pengait berpenutup untuk mengamankan barang bawaan
- Dua cara pakai: dengan flap di dalam atau di luar
- Kompartemen interior dengan satu saku beritsleting
- 4 Kancing pelindung dari logam di bagian dasar
- Strap : Z05
- Penurunan Strap : 48.0 cm
- Penurunan Strap Maks. : 53.0 cm
- Handle : Z05
Referensi ini dibuat di Prancis, Spanyol, Italia, atau Amerika Serikat.