Jaket modern beritsleting hadir dalam desain longgar dan terbuat dari material double face cashgora ikonis Rumah Mode, yang ringan dan hangat tanpa lining. Sisi dalam jaket dihiasi motif Monogram jacquard besar. Sementara detail berupa tag scarf bertuliskan Louis Vuitton, penarik ritsleting Monogram canvas, serta tab Monogram Flower memberi sentuhan khas pada sisi luar.
- Panjang : 77 cm / 30,3 inci
- Bahan Utama : 99% Wol, 1% Sutra
- Night Blue
- Regular fit
- Dibuat di Italia