Epi Beanie hadir dalam rajutan tebal dari wol murni untuk memberikan kehangatan pada telinga dan kepala saat cuaca dingin. Tersedia dalam dua warna klasik, penutup kepala dengan Epi LV patch berwarna senada di bagian lipatan ini menghadirkan sentuhan khas LV pada gaya musim dingin.
23 x 22 cm
(Panjang x Tinggi)
(Panjang x Tinggi)
- Black
- 100% Wol