Hadir dalam motif lukisan dari FW23 Show, jaket hoodie bernuansa cerah ini terlihat modis saat dikenakan sehari-hari. Bahan katun jacquard dikombinasikan dengan corak kotak-kotak Damier yang disertai Louis Vuitton signature. Dilengkapi aksen LV medallion, jaket ini dapat dipadankan dengan celana pendek untuk tampilan yang serasi.
- Regular fit
- Motif Painterly Damier dengan Louis Vuitton signature
- LV medallion pada bagian saku
- Tali rajutan
- Kangaroo pocket
- Aksen ribbing pada pergelangan tangan dan hem
- Multicolor
- 100% Katun
- Dibuat di Italia