Blazer ini menghadirkan desain modern yang menjadi ciri khas Nicolas Ghesquière. Terbuat dari bahan wool gabardine, blazer model double-breasted ini terlihat rapi dalam potongan yang mengikuti lekuk tubuh. Bagian neckline disertai scarf lavaliere yang dapat dilepas. Tampilannya dilengkapi kancing kerang, dua saku flap, dan lining sutra Monogram yang ikonis.
- Panjang : 76 cm / 29,9 inci
- Bahan Utama : 65% Wol, 26% Linen, 9% Sutra
- Grey
- Regular fit
- Dibuat di Italia