Jaket bomber reversibel berbahan sutra ini tampil dengan salah satu sisi bercorak garis-garis menyerupai lining pada Neverfull handbag yang ikonis, disertai “Louis Vuitton Articles de Voyage” signature di bagian dada. Sementara sisi sebaliknya berhiaskan motif bernuansa vintage yang chic. Sentuhan bergaya sporty terlihat melalui detail ribbing pada bagian kerah, pergelangan tangan, dan pinggang.
- Bahan Utama : 88% Sutra, 12% Katun
- Beige
- Dibuat di Prancis