Sleeveless trucker jacket dibuat dari bahan denim tebal dengan sentuhan akhir retro stonewashed. Desainnya tampak menonjol lewat detail yellow topstitching nan kontras serta bagian lengan berjumbai untuk kesan torn-off dan rebellious. Dilengkapi saku fungsional dan tab Monogram canvas di daerah pinggang yang bisa disesuaikan.
- Bahan utama : 100% Katun
- Blue
- Regular fit
- Dibuat di Italia