Monogram canvas khas Louis Vuitton menghiasi Monte Carlo moccasin versi ini, yang dibuat dari bahan calf leather halus. Aksesori LV Initials melengkapi vamp yang dijahit dengan tangan, yang mewakili tradisi pengerjaan Rumah Mode. Tubular construction dan Sol luar karet-pad model ini menjamin keringanan dan kelenturan.
- Black
- Calf leather dan Monogram canvas
- Vamp jahitan tangan (proses pengerjaan selama 1 jam per pasang)
- Hand-painted edges
- Tubular construction
- Outsole with large rubber pads
- Aksesori LV Initials
- Dibuat di Italia